Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

Langkah - Langkah Menginstal Windows Server 2012

Gambar
Langkah langkah Menginstal Windows Server 2012 di VirtualBox Hallo guys 👋   Selamat datang diblog saya,kali ini saya akan menjelaskan tentang " Langkah-Langkah Menginstal Windows Server 2012 di VirtualBox" Ok langsung ajh berikut ini langkah - langkahnya:    Pastikan terlebih dahulu kita mempunyai ISO dari Windows 2012 Buka Virtual Box Jika sudah klik New Maka akan muncul " name and opering system " . Lalu i sikan nama sesuai dengan keinginan kita dan pilih type dan versionnya. Disini adalah bagian memory size atau biasa di sebut (ukuran memori) kalian bisa mengatur sesuai keinginan dan kapasitas PC/Laptop.  Selanjutnya kita langsung buat saja harddisk virtualnya. Selanjutnya kita buat type berkas harddisknya....Disini kita buat type nya VHD (Virtual Hard Disk) Kemudian di tahap ini kita next lanjut saja... .  Selanjutnya kita akan membuat besaran harddisk nya,ukurannya  bisa anda sesuaikan sendiri besarannya sesuai keinginan anda.